Selamat Datang di Blog MA NU BANAT KUDUS

Jumat, 30 September 2011

SELAYANG PANDANG

Selayang Pandang
Batas Wilayah

Kudus terletak sekitar 52 km sebelah utara kota Semarang atau 30 km sebelah utara kota Demak, sekitar 25 km sebelah timur kota Jepara, dan sekitar 25 km sebelah barat kota Pati.
Kota Kudus merupakan salah satu kota yang terletak di persimpangan antara Semarang dan Surabaya.
Madrasah Aliyah NU Banat Kudus terletak sekitar 1,5 km dari pusat kota, tepatnya di Jln. KHM. Arwani Amin Kajan Krandon, telp / fax (0291) 443143, (0291) 331601 Kudus 59314

Potensi  Daerah

Kota ini biasa dikenal dengan kota industri atau kota kretek (banyak pabrik rokok  dan perusahaan industri besar walaupun home industry ) dan kaya budaya yang bernuansa islami, terbukti banyaknya peninggalan bangunan-bangunan purbakala dan adat istiadat islami yang masih sangat melekat pada diri penduduk kota Kudus. Oleh karena itu, di kota ini banyak didirikan lembaga-lembaga pendidikan dan pondok pesantren.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar